Sunday, October 7, 2012

Cara Mencari Nomor Induk Siswa Nasional | NISN

Cara Mencari Nomor Induk Siswa Nasional , NISN
Cara Mencari Nomor Induk Siswa Nasional | NISN - Info Terbaru 2012, NISN atau Nomor Induk Siswa Nasional merupakan layanan yang dikelola oleh pusat data dan statistik kementrian pendidikan nasional.
Layanan ini mengelola nomor induk siswa dalam tingkat nasional yang berguna untuk pengembangan program pendidikan di Indonesia.
Kamu dapat mengecek, atau mencari nomor induk siswa nasional secara online.
Bagaimana cara mencari NISN yang hilang?

Cara Nomor Induk Siswa Nasional :
Masuk ke => http://nisn.data.kemdiknas.go.id/Siswa/Data
Kemudian pilih opsi => pencarian berdasarkan nama
Isi Nama : dengan nama lengkap kamu
Isi Tanggal lahir : sesuai tanggal, bulan dan lahir kamu.
Lalu tekan tombol : cari

Semoga Cara Mencari Nomor Induk Siswa Nasional ini bermanfaat bagi kalian semua yang membutuhkan.
OPOAE

0 comments:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright 2013 Asiaatoddhours: Cara Mencari Nomor Induk Siswa Nasional | NISN Template by Blogger | Publish on Blogger